Kamis, 01 September 2016

Kata Kata Mutiara Bijak Dan Motivasi Hari Jumat


Setiap hari adalah anugrah buat kita. tetapi kita semua merasa kalau hari jumat itu berbeda, kebanyakan orang sih bilangnya kalau hari jumat itu adalah hari yang penuh berkah. Tetapi buat admin sih setiap hari adalah hal yang perlu kita syukuri. Setiap hari kita bisa memulai kehidupan yang baru, melupakan masa lalu, dan merancang masa depan yang baru. Kita tahu bahwa hidup ini adalah hal yang penuh dengan ketidakpastian. Rasa kecewa pasti bakalan ada saat harapan-harapan yang kita susun tak sesuai dengan kenyataan yang direncanakan. Kegagalan bukanlah garis finish untuk berakhirnya perjuangan. Justru dengan gagal itu mendakan bahwa kehidupan yang lebih menantang baru dimulai.

Buat Kamu yang pantang menyerah tentu akan segera merasakan hasil jerih payah yang selama ini kamu tanamkan. Tetapi buat mereka yang lebih rajin mengeluh ketimbang bertindak, tak akan mendapatkan perubahan sedikit pun dalam hidupnya. Maka dari itu perbanyaklah bertindak, buatlah perubahan dalam hidupmu, segeralah bangun untuk mewujudkan mimpi-mimpi indahmu. Harapan yang tinggi jika tak dibarengi dengan usaha yang keras hanya akan menjadi cerita fiktif belaka. Kamu akan menyesal dikemudian hari karena tak berjuang keras disaat masih muda. Hanya penyesalan lah yang akan menemani masa tuamu.

Mulai sekarang segeralah bangkit dari keterpurukanmu. Keluarlah dari zona nyaman yang menghambatmu untuk berkembang. Kamu adalah orang yang butuh keresahan untuk menciptakan karya-karya yang luar biasa. Kalau kehidupanmu nyaman-nyaman saja, kamu nggak akan pernah tahu bahwa hal tersebutlah yang membuat hidupmu berjalan ditempat. Masih banyak hal diluar sana yang perlu kamu jelajahi, yang tentunya akan menambah pengetahuan serta pengalaman hidupmu.


Buat teman-teman semua yang ingin lebih bijak dihari jumat yang penuh berkah? Berikut akan admin berikan Kata Kata Mutiara Bijak Dan Motivasi Hari Jumat Berkah :

  • Banyak orang tidak bisa menghargai orang lain hanya karena mereka tidak bisa menghargai dirinya sendiri.

  • Jadikan musibah semakin membuat kita mendewasakan diri, semakin meninggikan derajat di sisi Tuhan, semakin menguji iman kita.

  • Kesuksesan adalah pengoptimalan suatu kelebihan, kegagalan adalah akumulasi dari segala kekurangan.

  • Memang perubahan tidak menjamin keberhasilan, tetapi tidak ada keberhasilan yang bisa dicapai tanpa perubahan.

  • Jangan buang waktumu dengan melakukan hal yang tidak perlu. Berfokuslah pada hal yang menjadikan dirimu tumbuh menjadi lebih baik.

  • Hubungan dimana Anda memahami satu sama lain maka tidak ada cinta yang sia-sia.

  • Jangan menyerah begitu cepat jika apa yang kita lakukan sebenarnya adalah apa kita sukai.

  • Siapa pun bisa marah-marah, itu mudah. tetapi marah pada orang yang tepat, dengan kadar yang sesuai pada waktu yang tepat.

  • Dengan semangat, Anda pasti bisa. Bersemangatlah dengan hati, agar semangat Anda tetap dijalan kebenaran.

  • Warnai hidupmu dengan kebiasaan-kebiasaan positif, sehinga hidupmu lebih bermakna.

  • Air mata terkadang tak selalu menunjukkan kesedihan, kadang kita dapat tertawa bahagia bersama sahabat terbaik kita.

  • Jika masalah datang, tenangkan pikiran. Tak perlu memaksakan mengambil keputusan saat pikiran sedang kusut.

  • Hargai apapun yang Anda miliki, namun jangan biarkan yang tak berarti membuatmu kehilangan sesuatu yang berarti.

  • Buat agar tindakan-tindakan Anda menginspirasi orang lain untuk bermimpi lebih jauh.

  • Setiap orang punya masalah. Lebih baik mencari solusi masalahmu daripada membandingkan masalahmu dengan orang lain.

  • Simpan rasa takut untuk diri sendiri tapi tularkan keberanian pada orang lain.

  • Kesempatan tidak mengetuk pintu. Ia ada jika Anda membuka pintu.

  • Orang yang efektif bukan orang yang pikirannya terpusat pada masalah, tetapi orang yang pikirannya terpusat pada peluang.

  • Orang sukses takkan pernah mengeluh bagaimana kalau akan gagal,namun berusaha bagaimana untuk berhasil.

  • Hidup ini penuh warna, kitalah yang harus berusaha mengisi untuk hidup penuh warna cerah.

  • Kesulitan yang Anda alami bukan karena situasi, tetapi dalam sikap Anda. Kemudahan tidak timbul karena situasi tetapi dalam sikap Anda.

  • Belajar memang melelahkan, namun lebih lelah nanti kelak jikalau saat ini tidak belajar.

  • Orang hadir di hidupmu karena sebuah alasan. Mereka berimu bahagia dan kecewa. Ada yang sesaat, tapi ada yang selamanya.

  • Bekerja untuk hasil yang terbaik dapat menimbulkan motivasi, namun bekerja untuk hasil yang sempurna kadang hanya menimbulkan frustasi.

  • Keberuntungan adalah saat dimana bertemunya kesempatan dan kesiapan.

  • Banyak orang yang sebenarnya akan sukses, namun mereka berhenti dan menyerah terlalu cepat, ingatlah pada impian jangan menyerah.

  • Hidup benar-benar akan gagal ketika Anda tidak menyadari bahwa betapa dekatnya Anda dengan kesuksesan.

  • Semakin keras Anda bekerja, maka semakin sukar Anda menyerah.

  • Kebijaksanaan adalah pemahaman nilai-nilai abadi dan nilai-nilai hidup.

  • Hidup ini memang tidak pasti, tetapi kalau Anda tidak pernah menyerah, sukses suatu saat pasti akan jadi milik Anda.

  • Orang yang efektif bukan orang yang pikirannya terpusat pda masalah, tetapi orang yang pikirannya terpusat pada peluang.

  • Hidup penuh maaf adalah jalan bagi kelapangan dan kedamaian jiwa.

  • Masa depan Anda tergantung pada banyak hal, tapi kebanyakan tergantung kepada Anda diri sendiri.

  • Kita diciptakan untuk terus menerus bertanya dan selalu ingin tahu. Itulah cara kita untuk mengetahui siapa diri kita.

  • Kesuksesan dicapai oleh orang-orang yang berusaha dan tetap berusaha dengan sikap mental positif.

  • Kesuksesan bukanlah hasil dari pembakaran spontan. Anda harus membuat diri Anda bersemangat.

  • Motivasi adalah apa yang membuat Anda memulai. Kebiasaan adalah hal-hal yang biasa Anda lakukan.

  • Kemuliaan terbesar dalam hidup bukan berarti tidak pernah jatuh, tetapi bangkit setiap kali kita jatuh.

  • Seseorang yang sukses dan kuat bukanlah korban dari lingkungannya. Ia menciptakan kondisi yang menguntungkan.

  • Kualitas berarti melakukannya dengan benar ketika tak ada seorang pun yang melihat.

  • Sangat baik diingat bahwa kesuksesan maupun kegagalan bukanlah sebuah akhir

  • Kepuasan tidak muncul berkat prestasi, melainkan usaha. Usaha yang penuh adalah kemenangan yang penuh.

  • Jangan pernah menyimpan dendam, sebab dendam membuat Anda hidup dalam kegelisahan.

  • Jika seseorang mengatakan kebenaran, dia pasti cepat atau lambat akan mendapatkannya.

  • Siapa yang bersyukur atas sesuatu yang sedikit akan lebih mudah tuk bersyukur atas sesuatu yang banyak.

  • Orang besar menempuh jalan kearah tujuan melalui rintangan dan kesukaran yang hebat.

  • Jangan biarkan sebuah masalah membuat Anda jatuh! Masalah itu seharusanya membuat Anda semakin kuat.

  • Sukses adalah hak kita semua, dan kewajiban kita adalah untuk bekerja keras.

  • Jangan sampai masa lalu menjadikan suram dimasa depan Anda.

  • Miliki keberanian tuk membantumu melewati masa-masa sulit dalam hidup dan keceriaan tuk senyuman saat menjalaninya.

  • Lakukanlah yang terbaik dalam sebuah kesempatan. Karena mungkin itu kesempatan terakhirmu, yang tak akan bisa kamu dapatkan lagi selamanya.

  • Berusahalah untuk tidak menjadi manusia yang berhasil tapi berusahalah menjadi manusia yang berguna.

  • Saat menghadapi kesulitan, beberapa orang tumbuh sayap, sedang yang lain mencari tongkat penyangga.

  • Tidak seorang pun akan mengikuti Anda jika Anda tidak tahu kemana harus melangkah.

  • Jangan remehkan diri sendiri. Tak seorangpun yang biasa-biasa saja. yang ada hanya mereka yang tak menyadari betapa luar biasanya mereka.

  • Sehebat apapun Anda, tetaplah rendah hati. Itulah penghormatan terbaik terhadap diri sendiri.

  • Tegas akan diri sendiri, buang pikiran negatif dan lakukan yang baik. Kegelisahan hanya milik mereka yang putus asa!

  • Jangan pikirkan masa lalu, pikirkan masa depan yang masih bisa digambarkan.

  • Kegagalan hari ini tidak menjadi jaminan Anda akan gagal lagi Anda dimasa akan datang, inilah dinamika.

  • Keluarga menjadi satu alasan pasti mengapa berlelah-lelah tak membuat kita berhenti mencari nafkah.

  • Berbagilah kemanapun kamu pergi, jangan biarkan seorangpun yang datang kepadamu pergi tanpa perasaan yang lebih baik dan bahagia.

  • Bahagia itu sederhana, tersenyum dan selalu bersyukur.

  • Perbanyaklah mengingat sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu kematian. (HR. Tirmidzi)

  • Untuk dapat apa yang kau suka, kau mesti dahulu bersabar dengan apa yang kau benci. (Imam Al-Ghazali)

  • Hendaknya seseorang memperlakukan orang lain sebagaimana ia pun suka jika diperlakukan seperti itu. (HR. Muslim)

  • Bila kerabatmu jahat terhadapmu, berbuat baiklah selalu kepadanya, maka Allah senantiasa menolongmu. (HR. Bukhari – Muslim)

  • Jika kau tak mau merasakan beratnya perjuangan, jangan pernah memimpikan indahnya kesuksesan.

  • Dalam sebuah perjuangan, kejenuhan adalah “musuh” yang harus ditaklukkan.

  • Semua kemudahan yang ada untuk kita bersyukur dan berbagi, bukan untuk membanggakan diri.

  • Orang yang memberi saran pada orang lain tapi tak memperbaiki diri sendiri ibarat lilin, menerangi tapi hancur.

  • Kebanyakan dari kita kurang mensyukuri apa yang sudah kita miliki, dan sering menyesali apa yang belum kita miliki.

  • Terkadang bukan tentang bagaimana cara mengubah diri sendiri, tetapi mengapa kita ingin berubah

  • Kebaikan itu ada bersama Anda dan mengenai Anda, ia berada di dalam diri Anda.

  • Senyum membuatmu bertambah manis, doa membuatmu bertambah kuat, memberi membuatmu bertambah kaya, mengerti membuatmu disenangi banyak orang.

  • Luar biasanya, Anda bukan saja memiliki kesempatan yang sama untuk sukses, namun juga kebaikan yang sama untuk berbagi inspirasi.

  • Mendengarlah dengan sabar. Berbicaralah dengan bijaksana. Berdirilah dengan tegar. Bersikaplah dengan sederhana.

  • Temukan 3 hobi yang kita sukai: satu yang menghasilkan uang, satu yang membuat fisik lebih fit, satu yang membuat lebih kreatif.

  • Tiada hubungan yang lebih indah daripada saling memaafkan dan saling mendoakan tanpa meminta dan tanpa syarat

  • Jangan buru-buru bertindak tapi hasil tidak maksimal, lebih baik sedikit pelan tapi hasilnya terbaik.

  • Sekali-kali jangan berpikir dan jangan menilai. Cobalah hanya mendengarkan.

  • Jangan pernah abaikan apa yang hati Anda inginkan. Karena itu akan kembali lagi nantinya. Hematlah waktu untuk mendengarkan isi hati Anda.

  • Memang kita harus menerima siapa diri kita, tetapi tetaplah terbuka untuk belajar dan bertumbuh.

  • Manusia seperti puluhan kolam, masing-masing memantulkan cahaya dari bulan yang sama.

  • Kekayaan yang sering kita abaikan dan dibuang-buang adalah waktu. Kita tak menghargainya, sehingga banyak ditukar dengan harga murah.

  • Kesulitan diciptakan agar Anda mau berusaha.

  • Kita tak selalu mendapatkan apa yang kita inginkan, maka belajarlah untuk hidup dengan apa yang kita punya.

  • Jangan sia-siakan pengorbanan dari peluh orangtuamu, bantulah dengan tidak mengecewakan mereka.

  • Orang bijak adalah orang yang menyimpan kebijakannya untuk dirinya sendiri.

  • Makin banyak kita membuang waktu untuk merasa iri pada bakat ataupun kesuksesan orang lain, maka semakin sulit pula kita berkembang maju.

  • Jadilah pohon beringin yang semakin tua semakin rindang sehingga orang-orang di sekitarnya dapat berteduh di bawah pohon itu.

  • Ia yang tidak pernah belajar untuk tunduk dan taat tidak akan dapat menjadi pemimpin yang baik.

  • Terkadang  seseorang memilih berdusta karena dia tak cukup yakin bahwa Anda mampu menerima kenyataan yang ada.

  • Ketika hati sedang gundah, galau dan gelisah dan dipenuhi degan keputusasaan, ingatlah bahwa hanya kepada Tuhan kita mengadu.

  • Perubahan justru terjadi ketika seseorang menjadi apa yang dia mau-bukan ketika ia mencoba untuk menghindarinya.

  • Sukses itu memang sulit, tapi lebih sulit lagi jika kita hidup tapi tidak sukses.

  • Berusahalah terus jangan pantang menyerah seakan akan besok kamu akan mendapatkan kebahagian tak terkira.

  • Tersenyumlah dengan optimis,  karena dengan tersenyum bisa membuat hatimu hidup di tengah masalah yang Anda hadapi.

  • Jika Anda tidak suka apa yang ada di sekeliling Anda, ubahlah, setidaknya ubahlah diri Anda sendiri. Ingat, Anda bukan sebatang pohon.


Demikian informasi terbaru seputar Kata Kata Bijak Hari Jumat Berkah, semoga artikel diatas dapat bermanfaat buat kalian semuanya. Jadikan kata-kata motivasi bijak hari jumat tersebut sebagai inspirasi untuk kehidupan yang lebih baik dari sebelumnya.

Keutamaan Dan Hikmah Dari Berqurban Saat Idul Adha


Di dalam syariat yang dibawa oleh Rasulullah Saw, perintah dan larangan selalu ada dan terus berjalan kepada setiap hamba selama ruh masih bersama jasadnya. Dan selama itu pula manusia dapat menambah kedekatannya kepada Allah swt dengan melakukan perintah-perintah syariat yang mulia. Baik yang berupa kewajiban maupun yang sunnah.

Dan kesunnahan yang dilakukan si hamba inilah yang menjadi bukti keberhasilannya dan keuntungannya dalam kehidupan dunia. Sebab ibadah wajib ibarat modal seseorang, mau tidak mau, suka tidak suka dia harus menjalankannya, sedang amal sunnah itulah keuntungannya. Alangkah ruginya manusia jika di dunia hanya beribadah yang wajib saja atau dengan kata lain setelah bermuamalah dia kembali modal, tidak mendapat keuntungan sedikitpun. Maka ibadah sunnah ini hendaknya kita kejar, kita amalkan, sebab itulah bukti kesetiaan kita dalam mengikuti dan mencintai Rasulullah Saw, beliau saw bersabda (yang artinya):

“ Barang siapa menghidupkan sunnahku, maka dia telah mencintaiku, dan siapa yang mencintaiku, maka kelak akan berkumpul bersamaku di surga “. (HR. As Sijizi dari Anas bin Malik, lihat Al Jami’ush Shoghir)

Bahkan dalam hadits qudsi Allah menyatakan bahwa Dia sangat cinta kepada hamba yang suka menjalankan amal-amal sunnah, sehingga manakala Dia telah mencintai hamba tersebut, Dia akan menjaga matanya, pendengarannya, tangan dan kakinya. Semua anggota tubuhnya akan terjaga dari maksiat dan pelanggaran. Sebagaimana diriwayatkan oleh Imam Al Bukhori dari Abu Hurairah RA.

Dari sekian banyak sunnah yang telah diajarkan oleh Rasulullah SAW adalah melakukan qurban, yaitu menyembelih binatang ternak, berupa onta, atau sapi(lembu) atau kambing dengan syarat dan waktu yang tertentu. Bahkan kesunnahan berqurban ini adalah sunnah muakkadah, artinya kesunnahan yang sangat ditekankan dan dianjurkan.

Sebagaimana diriwayatkan oleh imam Muslim dalam Shohihnya dari Anas bin Malik, beliau berkata:
“Rasulullah saw berudhiyah (berkurban) dengan dua kambing putih dan bertanduk, beliau menyembelih dengan tangan beliau sendiri yang mulia, beliau mengawali (penyembelihan itu) dengan basmalah kemudian bertakbir.... 

Tapi hendaknya kita mengetahui bahwa kesunnahan kurban adalah untuk umat Nabi Muhammad saw, sedang bagi beliau justru adalah sebagai kewajiban, ini termasuk sekian banyak kekhususan yang diberikan oleh Allah kepada Rasulullah saw.

Pengertian qurban secara terminologi syara’ tidak ada perbedaan, yaitu hewan yang khusus disembelih pada saat Hari Raya Qurban (’Idul Al-Adha 10 Dzul Hijjah) dan hari-hari tasyriq (11,12, dan 13 Dzul Hijjah) sebagai upaya untuk mendekatkan diri (taqarrub) kepada Allah SWT.

Dalam Islam qurban disyariatkan pada tahun kedua Hijriah. Saat itu Rasulullah keluar menuju masjid untuk melaksanakan shalat ‘Idul Adha dan membaca khutbah `Id. Setelah itu beliau berqurban dua ekor kambing yang bertanduk dan berbulu putih.

Tradisi qurban sebetulnya telah menjadi kebiasaan umat-umat terdahulu, hanya saja prosesi dan ketentuannya tidak sama persis dengan yang ada dalam syariat Rasulullah. Allah SWT befirman: 
“Bagi tiap-tiap umat telah Kami tetapkan syariat tertentu yang mereka lakukan, maka janganlah sekali-kali mereka membantah kamu (Muhammad) dalam urusan syariat ini. Dan serulah kepada agama Tuhanmu, sesungguhnya kamu benar-benar berada pada jalan yang lurus.” (QS AI-Haj: 67).

Bahkan qurban telah menjadi salah satu ritus dalam sejarah pertama manusia. Seperti dikisahkan dengan jelas dalam AI-Quran surah Al-Maidah ayat 27 mengenai prosesi qurban yang dilakukan oleh kedua putra Nabi Adam AS, qurban diselenggarakan tiada lain sebagai refleksi syukur hamba atas segala nikmat yang dianugerahkan Tuhannya, di samping sebagai upaya taqarrub ke hadirat-Nya.


Dalil Qurban dan Keutamaan berkurban

Allah SWT berfirman, “Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu dan sembelihlah” (QS Al-Kautsar: 1-2). Mayoritas ulama berpendapat bahwa yang dimaksud dengan shalat di sini adalah shalat hari `Idul Adha, sedangkan yang dimaksud dengan menyembelih adalah menyembelih hewan qurban.

Diriwayatkan oleh Imam At Tirmidzi, Ibnu Majah dan al Hakim dari Zaid bin Arqam, bahwsanya Rasulullah saw bersabda (yang artinya):
“Al Udhiyah (binatang kurban), bagi pemiliknya (yang berkurban) akan diberi pahala setiap satu rambut binatang itu satu kebaikan.“

Diriwayatkan oleh imam Abul Qasim Al Ashbahani, dari Sayyidina Ali bin Abi Thalib, bahwa Rasulullah saw bersabda (yang artinya):
“Wahai Fathimah, bangkitlah dan saksikan penyembelihan binatang kurbanmu, sungguh bagimu pada awal tetesan darah binatang itu sebagai pengampunan untuk setiap dosa, ketahuilah kelak dia akan didatangkan (di hari akhirat) dengan daging dan darahnya dan diletakkan diatas timbangan kebaikanmu 70 kali lipat.“

Rasulullah saw bersabda (yang artinya):
“ Barang siapa berkurban dengan lapang dada (senang hati) dan ikhlas hanya mengharap pahala dari Allah, maka dia akan dihijab dari neraka (berkat udhiyahnya).“ (HR. Ath Thabarani dari Al Husein bin Ali)

Dalil dari hadits, dari Siti Aisyah RA, Rasulullah SAW bersabda (yang artinya), ‘Tiada amal anak-cucu Adam pada waktu Hari Raya Qurban yang lebih disukai Allah daripada mengalirkan darah (berqurban). Dan bahwasanya darah qurban itu sudah mendapat tempat yang mulia di sisi Allah sebelum jatuh ke tanah. Maka laksanakan qurban itu dengan penuh ketulusan hati.” (HR. At Tirmidzi)

Dari Anas RA, ia berkata, “Nabi SAW mengurbankan dua ekor kambing yang putih-putih dan bertanduk. Keduanya disembelih dengan kedua tangan beliau yang mulia setelah dibacakan bismillah dan takbir, dan beliau meletakkan kakinya yang berbarakah di atas kedua kambing tersebut." (HR Muslim).

Rasulullah SAW bersabda tentang keutamaan qurban bahwasanya qurban itu akan menyelamatkan pemiliknya dari kejelekan dunia dan akhirat. Beliau juga bersabda (yang artinya),
“Barang siapa telah melaksanakan qurban, setelah orang itu keluar dari kubur nanti, ia akan menemukan qurbannya berdiri di atas kuburannya, rambut qurban itu terdiri dari belahan emas, matanya dari yaqut, kedua tanduknya dari emas pula. Lalu ia terheran-heran dan bertanya, ‘Siapa kamu ini? Aku belum pernah melihat sesuatu seindah kamu.’
Hewan itu menjawab, “Aku adalah qurbanmu yang engkau persembahkan di dunia sekarang. Naiklah ke alas punggungku”. Kemudian ia naik dan berangkatlah mereka sampai naungan Arasy, di langit yang ketujuh.”

Rasulullah SAW bersabda (yang artinya), “Perbesarlah qurban-qurban kalian, sebab qurban itu akan menjadi kendaraan-kendaraan dalam melewati jembatan AshShirat menuju surga.” (HR Ibnu Rif’ah).

Dalam satu riwayat disebutkan, Nabi Dawud AS pernah bertanya kepada Allah SWT tentang pahala qurban yang diperoleh umat Nabi Muhammad SAW.
Allah SWT menjawab, “Pahalanya adalah, Aku akan memberikan sepuluh kebajikan dari setiap satu helai rambut qurban itu, akan melebur sepuluh kejelekan, dan akan mengangkat derajat mereka sebanyak sepuluh derajat. Tahukah engkau, wahai Daud, bahwa qurban-qurban itu adalah kendaraankendaraan bagi mereka di hari kiamat nanti, dan qurban-qurban itu pula yang menjadi penebus kesalahan-kesalahan mereka.”

Sayyidina Ali RA berkata, “Apabila seorang hamba telah berqurban, setiap tetesan darah qurban itu akan menjadi penebus dosanya di dunia dan setiap rambut dari qurban itu tercatat sebagai satu kebajikan baginya.”


Hikmah yang bisa kita ambil dari qurban adalah:
  • Untuk mengenang nikmat-nikmat yang diberikan Allah kepada Nabi Ibrahim dengan digagalkannya penyembelihan putranya, Ismail AS, yang ditebus dengan seekor kambing dari surga.

  • Untuk membagi-bagikan rizqi yang diberikan oleh Allah SWT kepada umat manusia saat Hari Raya ‘Idul Adha, yang memang menjadi hari membahagiakan bagi umat Islam, agar yang miskin juga merasakan kegembiraan seperti yang lainnya. Sebagaimana telah disabdakan oleh Nabi Muhammad Saw (artinya): “Hari Raya Qurban adalah hari untuk makan, minum dan dzikir kepada Allah.” (HR. Muslim)

  • Untuk memperbanyak rizqi bagi orang yang berqurban, karena setiap hamba yang menafkahkan hartanya di jalan Allah akan mendapatkan balasan berlipat ganda.

Kisah Sayyidina Abdullah bin Abdul Mutthalib

Dalam Islam, qurban tidak sekadar memiliki dimensi religius, yang menghu bungkan makhluk dengan Allah, Pencipta alam semesta. Qurban bukan sekadar ritus penyembelihan binatang dan aktivitas membagikan daging hewan kepada mereka yang tidak mampu. la pun memiliki dimensi sosial. Qurban juga memiliki akar sejarah yang demikian kuat dan memiliki posisi vital di tengah-tengah masyarakat.

Berhubungan dengan sejarah qurban seperti yang umum diketahui oleh umat Islam tentang awalnya syariat qurban diturunkan, ada satu kisah yang menarik dari Rasulullah sehingga beliau menyatakan dirinya sebagai anak dua sembelihan.

Kisahnya ketika Abdullah bin Abdul Muthalib belum dilahirkan. Ayahnya, Abdul Muthalib, pernah bernazar bahwa, jika anaknya laki-laki sudah berjumlah sepuluh orang, salah seorang di antara mereka akan dijadikan qurban.

Setelah istri Abdul Muthalib melahirkan lagi anak laki-laki, genaplah anak laki-lakinya sepuluh orang. Anak laki-laki yang kesepuluh itu tidaklah diberi nama dengan nama-nama yang biasa, tapi diberi nama dengan nama yang arti dan maksudnya berlainan sekali, yaitu dengan nama “Abdullah”, yang artinya “hamba Allah”.

Selanjutnya setelah Abdullah berumur beberapa tahun, ayahnya, Abdul Muthalib, belum juga menyempurnakan nazarnya. Pada suatu hari dia mendapat tanda-tanda yang tidak tersangkasangka datangnya yang menyuruhnya supaya menyempurnakan nazarnya. Oleh sebab itu bulatlah keinginannya agar salah seorang di antara anak laki-lakinya dijadikan qurban dengan cara disembelih.

Sebelum pengurbanan itu dilaksanakan, dia lebih dulu mengumpulkan semua anak laki-lakinya dan mengadakan undian. Pada saat itu undian jatuh pada diri Abdullah, padahal Abdullah adalah anak yang paling muda, yang paling bagus wajahnya dan yang paling disayangi dan dicintai. Tetapi apa boleh buat, kenyataannya undian jatuh padanya, dan itu harus dilaksanakan.

Seketika tersiar kabar di seluruh kota Makkah bahwa Abdul Mutthalib hendak mengurbankan anaknya yang paling muda. Maka datanglah seorang kepala agama, penjaga Ka’bah, menemui Abdul Mutthalib, untuk menghalang-halangi apa yang akan diperbuat Abdul Mutthalib.

Kepala agama itu memperingatkan untuk tidak melakukan perbuatan tersebut. Jika hal itu sampai dilaksanakan, sudah tentu kelak akan dicontoh oleh orang banyak, karena Abdul Muthalib adalah seorang wali negeri pada masa itu dan dia mempunyai pengaruh yang sangat besar di kota Makkah. Oleh sebab itu, apa yang akan dilakukannya tentu akan jadi panutan bagi warga lain. Si pemuka agama ini mengusulkan agar nazar tersebut diganti saja dengan menyembelih seratus ekor unta.

Berhubung kepala agama penjaga Masjidil Haram telah memperkenankan bahwa nazar Abdul Muthalib cukup ditebus dengan seratus ekor unta, disembelihlah oleh Abdul Muthallib seratus ekor unta di muka Ka’bah. Dengan demikian Abdullah urung jadi qurban.

Karena peristiwa itu pada waktu Nabi SAW telah beberapa tahun lamanya menjadi utusan Allah, Rasulullah pernah bersabda (yang artinya), “Aku anak laki-laki dari dua orang yang disembelih.” Maksud Rasulullah, beliau adalah keturunan dari Nabi Ismail AS, yang juga akan disembelih tapi lalu diganti Allah dengan kibas, dan anak Abdullah, yang juga akan disembelih tapi kemudian diganti dengan seratus ekor unta.

Selasa, 30 Agustus 2016

Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha Terbaru Dalam Bahasa Inggris Dan Artinya


Kata Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha Dalam Bahasa Inggris - Salah satu hal yang sangat istimewa menarik terkesan dan unik dengan datangnya hari lebaran Idul Adha dengan mengirimkan sebuah rangkaian-rangkaian seperti mengucapkan kata kata ucapan Idul Adha, cerita tentang hari raya Idul Adha dan juga bisa mengucapkan selamat hari raya Idul Adha menggunakan bahasa Inggris.

Semua kata ucapan atau cerita selamat hari raya Idul Adha terbaru bisa anda kirimkan lewat kartu Idul Adha, sms, facebook, gmail, twitter, google + dan apa saja yang bisa anda kirimkan. Karena hal yang demikian bisa membuat kita yang sudah mengirimkannya atau seseorang yang menerimanya akan merasakan hal yang sangat menyenangkan dan sangat bahagia.
Dalam artikel ini salah satu rangkaian kata ucapan selamat hari raya Idul Adha dalam berbahasa Inggris lengkap dengan artinya, yang bisa anda kirimkan untuk salah seorang yang anda cintai, seperti kekasih, semua ini dapat kita gunakan dan biasa anda manfaatkan sebaik mungkin sebagai ungkapan perasaan jiwa menjelang hari raya tiba.


Bisa anda lihat secara langsung di bawah ini tentang kata kata ucapan selamat hari raya Idul Adha bahasa inggris dan artinya, semoga dengan adanya kata ucapan Idul Adha ini bisa membawa berkah dan bahagia dengan menyambut datangnya hari Idul Adha yang sangat istimewa bagi umat islam yang berada di seluruh dunia. Langsung simak saja berikut ini.


  • Hearts Majesty And In the guarantee heaven is the heart that likes to forgive others, let's get cleaned up and purify the heart, Happy Eid al-Adha, sorry spiritual and physical.
Artinya :
Hati Yang Mulia Dan di jamin surga adalah hati yang suka memaafkan orang lain, yuk kita bersihkan diri dan mensucikan hati, selamat hari raya Idul Adha, Mohon maaf lahir dan bathin.
  • Sounds of takbir has been echoed in chant, mark Eid al-Adha has come, Forgiveness and hopefully we get the blessing, Happy feast of Eid al-Adha. Taqobalallahu minna wa minkum.
Artinya :
Suara Takbir menggema telah di kumandangkan, tanda Idul Adha telah datang, Ampunan dan barokah semoga kita dapatkan, Selamat hari raya Idul Adha. Taqobalallahu minna wa minkum.
  • Wherever possible in the last days grazed words were spoken or bead of sin, now I look forward hopefully in this glorious day open door tuk heart to forgive me, Happy Eid al-Adha.
Artinya :
Mungkin di hari lalu telah tergores sedikit kata yang terucap atau Setitik perbuatan dosa, saat ini aku berharap mudah mudahan di hari yang mulia ini terbuka pintu hati tuk memberi maaf untukku, selamat hari raya Idul Adha.


  • Let liven eid greetings each other by shaking hands, Happy Eid al-Adha, sorry spiritual and physical
Artinya :
Yuk Meriahkan lebaran dengan berjabat tangan saling bermaafan, selamat hari raya Idul Adha, Mohon maaf lahir dan bathin.
  • What if the distance separating step, and can not shake hands, or sound can not be heard, Let the Heart tuk apologized with sincerity, forgive any mistake, Happy Eid al-Adha.
Artinya :
Apa bila jarak langkah memisahkan, dan tak dapat berjabat tangan, atau suara yang tak bisa terdengar, Izinkan Hati tuk meminta maaf dengan ketulusan, maafkanlah segala kekhilafan, selamat hari raya Idul Adha.
  • Eyes Never Looked not with friendliness, heart judging by cloudy, with a polite greeting sms this, the day of victory, Happy Eid al-Adha, sorry spiritual and physical.
Artinya :
Mata Pernah tak Memandang dengan keramahan, hati menilai dengan keruh, dengan ucapan sms santun ini, menjelang hari kemenangan, selamat Hari raya Idul Adha, Mohon maaf lahir dan bathin.

  • Keep Time Passes Like the wind, Eid al-Adha come soon, for the mistakes I've ever done, saying the wrong word, open doors Sorry, Happy Eid al-Adha.
Artinya :
Waktu Terus Berlalu Seperti angin, Idul Adha segera datang, untuk kesalahan yang pernah aku lakukan, ucapan yang salah kata, bukakanlah Pintu Maaf, selamat hari raya Idul Adha.
  • Eyes Never Looked not with friendliness, heart judging by cloudy, with a polite greeting sms this, the day of victory, Happy Eid al-Adha, sorry spiritual and physical.
Artinya :
Mata Pernah tak Memandang dengan keramahan, hati menilai dengan keruh, dengan ucapan sms santun ini, menjelang hari kemenangan, selamat Hari raya Idul Adha, Mohon maaf lahir dan bathin.
  • Ya Allah Make each breath a sigh us as proof of your love and sacrifice for us as we approached the evidence, Happy Eid al-Adha.
Artinya :
Ya Allah Jadikanlah setiap helaan nafas kami sebagai bukti cinta kepada Mu dan pengorbanan kami sebagai bukti kami mendekati Mu Selamat Hari Raya Idul Adha.
  • The heart beats very fast Chant takbir throughout nature'Eid has now come Sheep and cows will be sacrificed Congratulations ahead of Eid al-Adha feast friend.
Artinya :
Jantung berdetak sangat kencang Lantunkan takbir di seluruh alam, Idul Adha kini telah datang Domba dan sapi akan di korbankan Selamat menjelang hari raya Idul Adha kawan.
  • Riding a camel going on pilgrimage armed with faith and devotion Idul Adhha when various ... emblem ukhuwan and brotherhood Happy Eid Al-Adha.
Artinya :
Naik unta pergi berhaji berbekal iman dan ketaqwaan Idul Adha saat berbagai & lambang ukhuwan dan persaudaraan Selamat Hari Raya Idul Adha.
  • Happy Eid Al-Adha. Hopefully we can sacrifice quality to emulate the Prophet Muhammad and Prophet Ibrahim AS and may ALLAH S.W.T gives us the strength to imitate these two great example. amin...
Artinya :
Selamat hari Raya Idul Adha. Semoga kita dapat meneladani kualitas pengorbanan Nabi Muhammad SAW dan Nabi Ibrahim AS dan semoga ALLAH S.W.T memberi kita kekuatan dalam meneladani dua teladan agung ini. Amin...


Mungkin itu saja yang bisa kami sampaikan dalam postingan tentang kata ucapan Idul Adha dalam bahasa inggris dan artinya, semoga artikil ini bisa memberikan hal yang sangat bermanfaat buat kita semua dalam menjelang datangnya hari raya Idul Adha, atau lebaran kurban.

Senin, 29 Agustus 2016

Kata Kata Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2016


Selamat Hari Raya Qurban 1437 Hijriyah

Ucapan Idul Adha 2016 saya sajikan berupa kata kata selamat dalam menyambut hari raya Qurban jatuh pada tanggal 12 September bertepatan 10 Dzulhijjah 1437 H. Semoga bisa menjadi penghubung dan mempererat tali silaturahmi antar sesama muslim yang menjunjung tinggi nila-nilai persaudaraan.

Idul adha secara etimologis bermakna pengorbanan, yang menjadi peringatan hari raya umat Islam setiap tanggal 10 Dzulhijah. Pengorbanan itu sendiri memiliki esensi yang cukup dalam, yaitu menjadikan setiap yang mengaku muslim tawdhu (rendah hati) dan ikhlas agar tercipta suasana toleransi yang kuat.


Ketidakpedulian dalam lingkup masyarakat islam hanya akan membawa dampak buruk dan kesenjangan bermasyarakat. Oleh sebab itu, semoga ucapan selamat idul adha yang kami sajikan bisa menjadi penebar kebaikan. Anda bisa menggunakannya untuk sekedar menyampaikan permohonan maaf jika sekiranya anda pernah berbuat salah dan khilaf.

Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha
  • Memaafkan memang takkan bisa mengubah masa lalu, tetapi dengan memaafkan masa depan yang penuh persaudaraan akan terlahir
  • Belajarlah dari Ibrahim yang rela mengorbankan anaknya, dan jadilah seperti Ismail yang ikhlas menerima kehendak Allah. Pengorbanan dan keikhlasan adalah inti dari Idul adha
  • Orang yang lemah tidak mampu memaafkan, karena memaafkan hanyalah milik orang orang yang kuat, selamat hari raya idul adha mohon maaf lahir dan batin
  • Selembut sutra, sebening mata air, secerah mentari, dan seindah permata, begitulah gambaran hati ini saat dirimu memaafkanku
  • Semoga kurban anda berkah, dicintai Allah, dan disayang tetangga. Selamat berbagai dan selamat hari raya idul adha
  • Semangatmu dalam berkurban, harapanmu akan ampunan, dan keteguhanmu dalam beriman, itulah makna idul adha
  • Sebelum terbit mentari, kupanjatkan untaian doa dan harapan untukmu di hari raya kurban
  • Kurban lebih berarti jika dilakukan untuk berbagi. Dan bukan untuk pribadi
  • Kala tetesan air mata Ibrahim jatuh menyaksikan keteguhan iman anaknya Ismail, kala itulah sejarah agung tercipta (Makna sebuah pengorbanan)
  • Ya Allah, jadikanlah setiap helaan nafas kami sebagai bukti cinta kepada Mu, dan pengorbanan kami sebagai bukti kami mendekati Mu. Selamat hari raya idul adha
  • Setiap satu helai rambut kurban adalah satu kebaikan. Tebarlah kebaikan di hari agung ini
  • Kurban adalah pertanda cinta, cinta kepada sang Khalik dan cinta kepada sesama
  • Semoga hari hari mu kelak dipenuhi kelezatan, selezat daging kurban. Imanmu diberikan keteguhan, seteguh ismail. Dan hidupmu dipenuhi bimbingan layaknya Ibrahim sang kekasih Tuhan
  • Waktu mengalir bagaikan derasnya air, tak terasa setahun sudah kita menanti hari penuh kemenangan dan keikhlasan ini. Selamat menunaikan hari raya idul adha
  • Gema takbir mengangkasa dilangit, mengagungkan kebesaran Allah, Maafkanlah diri yang begitu kerdil ini dan bahkan kerap berbuat salah dan dosa
  • Semoga rahmat  Tuhan senantiasa menyertai dirimu dan keluargamu dan maafkanlah segala kekhilafanku selama ini
  • Karena mendoakan adalah cara mencintai yang paling rahasia. Ku doakan semoga hidupmu bahagia kawan. Selamat idul adha
  • Berkurbanlah sekecil apapun itu karena bukan anda atau mereka yang memberi pahalanya melainkan Dia
  • Selamat menjalankan hari raya idul adha, jangan lupa berbagi rezeki dengan sesama
  • Bukan kambing atau sapi yang menjadi esensi dari kurban tetapi tawdhu (kerendahan hati) dan keikhlasan, itulah makna kurban yang sebenarnya
  • Selamat hari raya idul adha, dan ingatlah firman Allah, “maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu dan berkurbanlah”
  • Semoga kesehatan, kemagfiratan, dan kebahagiaan selalu menyertaimu yang ikhlas dalam berkurban
  • Kami sekeluarga mengucapkan minal aidin wal faidzin, mohon maaf atas kesalahan dan ketidaknyamanan yang pernah dan telah kami perbuat
  • Awali hari kurbanmu dengan penuh senyuman dan kebahagiaan layaknya mereka yang begitu bahagia menerima pemberian darimu. Semoga kurbanmu berkah, amin
  • Hidup adalah timbal balik.Apa yang kamu berikan akan kembali, apa yang kamu tanam akan tumbuh, dan apa yang kamu korbankan akan berbuah pahala. Selamat berkorban dan mohon maaf lahir dan batin
  • Taqabbal Allahu Minna Wa Minkum, mohon maaf lahir dan batin karena lisan dan tangan ini begitu ringannya menyakiti orang lain
  • Satu satunya perbedaan antara hari yang baik dan hari yang buruk adalah sikap anda. Maka bersikaplah dengan baik dan ramah di hari yang agung ini
  • Selamat menunaikan hari raya idul adha dan berkurban, semoga esensi utama dari kurban akan senantiasa tertanam dalam setiap jiwa dan hati kita
  • Belajarlah dari masa lalu dan hduplah untuk masa depan, jika masa lalu penuh dengan kesalahan maka perbaikilah dengan memaafkan sebelum ada yang meminta
  • Untuk kawan yang senantiasa terbebani, dan lawan yang tak jarang tersakiti, maafkanlah diriku karena hanya kalian yang membuat hidupku terasa lebih berwarna
  • Terima kasih telah mengingatkan masa muda ku sebelum masa tua, masa sehatku sebelum masa sakit, dan masa hidupku sebelum kematian menjemput. Mohon maaf lahir dan batin
  • Belajarlah dari Ibrahim yang rela mengorbankan anaknya, dan jadilah seperti Ismail yang ikhlas menerima kehendak Allah. Pengorbanan dan keikhlasan adalah inti dari Idul adha
  • Belajarlah dari masa lalu dan hduplah untuk masa depan, jika masa lalu penuh dengan kesalahan maka perbaikilah dengan memaafkan sebelum ada yang meminta
  • Gema takbir mengangkasa dilangit, mengagungkan kebesaran Allah, Maafkanlah diri yang begitu kerdil ini dan bahkan kerap berbuat salah dan dosa
  • Hidup adalah timbal balik.Apa yang kamu berikan akan kembali, apa yang kamu tanam akan tumbuh, dan apa yang kamu korbankan akan berbuah pahala. Selamat berkorban dan mohon maaf lahir dan batin
  • Kala tetesan air mata Ibrahim jatuh menyaksikan keteguhan iman anaknya Ismail, kala itulah sejarah agung tercipta (Makna sebuah pengorbanan)
  • Kami sekeluarga mengucapkan minal aidin wal faidzin, mohon maaf atas kesalahan dan ketidaknyamanan yang pernah dan telah kami perbuat
  • Karena mendoakan adalah cara mencintai yang paling rahasia. Ku doakan semoga hidupmu bahagia kawan. Selamat idul adha
  • Kurban adalah pertanda cinta, cinta kepada sang Khalik dan cinta kepada sesama
  • Memaafkan memang takkan bisa mengubah masa lalu, tetapi dengan memaafkan masa depan yang penuh persaudaraan akan terlahir
  • Satu satunya perbedaan antara hari yang baik dan hari yang buruk adalah sikap anda. Maka bersikaplah dengan baik dan ramah di hari yang agung ini
  • Sebelum terbit mentari, kupanjatkan untaian doa dan harapan untukmu di hari raya kurban
  • Selamat menjalankan hari raya idul adha, jangan lupa berbagi rezeki dengan sesama
  • Selamat menunaikan hari raya idul adha dan berkurban, semoga esensi utama dari kurban akan senantiasa tertanam dalam setiap jiwa dan hati kita
  • Semangatmu dalam berkurban, harapanmu akan ampunan, dan keteguhanmu dalam beriman, itulah makna idul adha
  • Semoga hari hari mu kelak dipenuhi kelezatan, selezat daging kurban. Imanmu diberikan keteguhan, seteguh ismail. Dan hidupmu dipenuhi bimbingan layaknya Ibrahim sang kekasih Tuhan
  • Semoga kesehatan, kemagfiratan, dan kebahagiaan selalu menyertaimu yang ikhlas dalam berkurban
  • Semoga rahmat Tuhan senantiasa menyertai dirimu dan keluargamu dan maafkanlah segala kekhilafanku selama ini
  • Terima kasih telah mengingatkan masa muda ku sebelum masa tua, masa sehatku sebelum masa sakit, dan masa hidupku sebelum kematian menjemput. Mohon maaf lahir dan batin
  • Untuk kawan yang senantiasa terbebani, dan lawan yang tak jarang tersakiti, maafkanlah diriku karena hanya kalian yang membuat hidupku terasa lebih berwarna
  • Waktu mengalir bagaikan derasnya air, tak terasa setahun sudah kita menanti hari penuh kemenangan dan keikhlasan ini. Selamat menunaikan hari raya idul adha
Sekian kata kata mutiara yang bisa anda gunakan sebagai ucapan idul adha 2016 saat menebar kasih dan berbagi di hari penuh makna dan pelajaran historis ini. Semoga kita sebagai umat Islam mampu memaknai kurban sebagai proses untuk mendekatkan diri kepada Sang Khalik semata, bukan menebar pesona apalagi mengubar harta kepada sesama.


Akhir kata dari kami, mari saling memberi ucapan selamat hari raya idul adha kepada orang-orang terdekat kita sebagai ajang untuk saling berbuat kebajikan. Itu saja, sekian wassalam!

Kata Kata Ungkapan Perasaan Hati Kecewa Pada Pacar

Kata Kata Ungkapan Perasaan Hati Kecewa Pada Pacar | Kata Ungkapan Perasaan Sedih | Kata Ungkapan Perasaan Galau Kecewa. Informasi buat kamu semua yang sedang mencari-cari artikel tentang Kata Kata Ungkapan Perasaan Hati. yang namanya perasaan itu banyak jenisnya, ada yang bisa diungkapkan dan ada juga yang nggak bisa diungkapkan. mungkin karena masalah tertentu perasaan tersebut terpaksa harus dipendam. memendam perasaan itu bukan hal yang mudah, mungkin kita hanya bisa diam dan menikmati keluhan-keluhan yang seharusnya kita lepaskan. tapi karena keadaan perasaan yang kita pendam pun akan mengakibatkan suatu ledakan didalam hati.


Kata Kata Ungkapan Perasaan Patah Hati - mungkin kita semua pernah merasakan patah hati, ya awal dari sebuah patah hati adalah memendam perasaan dan masalah didalam hati. kalau saja kamu bisa meluapkan masalah-masalah yang menjadi keluhan hati mungkin kamu bisa mengurangi efek dari sakit hati. dan faktor lain yang menyebabkan patah hati adalah sikap dan perlakuan pacar kepada kita, yang namanya pacar itu bisa berubah loh, nggak selamanya dia baik dan nggak selamanya dia bisa romantis, bisa aja dia menjadi cuek dan nggak perduli.. ya hal inilah yang biasanya menjadi biang masalah dalam suatu hubungan.

Kata Kata Ungkapan Hati yang Sedih - tapi namanya masalah dalam hubungan itu wajar kok, justru dengan adanya masalah inilah yang akan mendewasakan kita. dengan adanya masalah tentu kita akan lebih dewasa dalam menyikapi perbedaan, menyikapi suatu hal yang dapat menimbulkan perselisihan dengan pasangan. maka dari itu usahakan sebelum kamu marah-marah, kamu terlalu emosi sama pacar ya usahakan diselesaikan secara baik-baik walaupun kamu diposisi yang benar, toh yang menjalani hubungan kan kalian berdua jangan saling menyalahkan satu sama lain.


Nah, buat kamu yang merasa kecewa dan patah hati karena pacar? berikut akan admin berikan Kata Kata Ungkapan Perasaan Kecewa pada Pacar :
  • Syukuri apapun yg telah dimiliki. Ingatlah, tak ada yg sempurna di dunia, setiap kita memiliki kelebihan pasti ada yg namanya kekurangan
  • Kalo emang sayang itu gak gampang yang namanya buat ngelupain
  • Cemburu sih tapi mau gimana lagi, gue kan bukan siapa siapa elo
  • Lebih mudah memaafkan sakit yang diberi oleh dia yang tak menyukaimu, daripada memaafkan luka yang diberi oleh dia yang mencintaimu
  • Jangan selalu membayangkan yang paling buruk hanya karena kamu belum mengetahui kebenarannya;
  • Kebahagiaan bukanlah disaat kita memiliki kesempurnaan, namun ketika kita dapat menerima ketidaksempurnaan dengan tulus dan ikhlas
  • Gak seharus nya lo perjuangin apa yang belum pantas lo perjuangkan. Inget harga diri!
  • Ada saatnya kita harus memilih antara melepaskan atau mempertahankan. So? Jalanin aja dulu apa adanya
  • Ngarepin elo itu cuma sebatas khayalan gue
  • Udah sering disakitin, tapi masih aja diperjuangin masih aja dipertahanin
  • Msh adakah sisa dirimu, yg mampu membuatku kembali bahagia. Ku yakin jln msh pnjng bagi kita, tuk buktikan segala keraguan
  • Nyesek sih engga, cuma gak terima aja ini hati ngeliat lo sama orang lain Hehe
  • Dikecewain? Haha cuma bisa ngelus dada, dan ngucap kata sabar
  • Harapan cuma sekedar khayalan yang gak mungkin bisa jadi kenyataan:
  • Sadar diri kok, buat cemburu aja gue gak berhak
  • Terkadang yang terbaik itu bukan benar benar pilihan yang terbaik. Buktinya banyak orang yang jadi korban, kek aku misalnya
  • Cewek cuek itu tandanya pengen ditemenin, dihibur pokoknya bikin mood dia tinggi. Bkn mlh dicuekin balik, cewek mlh jadi sedih.
  • Tuhan kuat kan aku disaat hati ini sedang rapuh, jadikanlah aku orang yang kuat dan tegar untuk menghadapi semuanya
  • Ternyata Tuhan itu berkehendak lain, dia lbh suka kalo kita berteman, mungkin awal dari berteman semuanya bisa jadi cinta. Mungkin
  • Udah berharap ending nya itu bakal indah, eh tapi cuma sekedar harapan dan cuma jadi tempat pelampiasan Heheyesek
  • Gue cuma pengen, kalo elo dan gue itu menjadi KITA
  • Bahagia itu elo buat, selagi lo bisa bahagia sama seseorang yang sejalan. Pertahankan! Jangan sampe lo siasiain
  • Gak perlu ada kata dendam untuk orang yang pernah nyakitin kita. Serahin semua nya sama Tuhan, karna balasan Tuhan itu lebih pantas
  • Masih panjang masa remaja lo, so? Jangan siasiain semua nya. Termasuk lo pertahanin, seseorang yang gak pantas lo pertahanin
  • Sebelum berharap, gak ada salahnya lo pikirin hati. Yang nanti nya bakal bahagia, atau nyesek diakhir
  • Berharap nya banyak, tapi peluang buat bahagia nya gak ada sama sekali = MIRIS!
  • Udah jelas ada orang yang bener bener sayang sama lo malah lo siasiain, dan lebih milih orang lain. Alhasil apa yg lo dapet? Nyesek kan?
  • Elo yang capek berharap, tapi dia yang asik bahagia sama orang lain. HAHA miris gak tuh?
  • Bisa nya ngomentarin hidup orang, gak sadar kalo jalan hidup lo sendiri itu miris HAHA:
  • Gue yang ngejalanin, tapi elo yang sibuk ngurusin hidup gue HAHA kocak
  • Udah sering disakitin tapi masih sering disabarin, itu rasanya gak enak banget
  • Tak ada seorangpun yang sempurna, tapi bukan berarti harus pasrah dan menerima kekuranganmu tanpa berusaha menjadi lebih baik
  • Gue yang terlalu bodoh, atau emang elo yang gak punya perasaan? Haha entahlah
  • Gak usah terlalu dipertahanin lah, buat apa pertahanin kalo ujung ujung nya bikin sakit hati? Gak ada guna nya
  • Udah ngasih kode? Udah, dia peka gak ? Enggak, yaudah cari aja yang lain. Oke sip
  • Rasa pengen ngemilikin mah ada, tapi gue bisa apa? Hehe
  • Padahal gak minta lebih, cuma minta elo peka aja udah cukup buat gue
  • Gue pergi ngejauh bukan karna mau bales dendam. Cuma karna gue mau ngilangin perasaan gue
  • Udah percaya banget, eh malah dikecewain kaya gini Hehe nyesek tauk
  • Elo itu manis diawal, pahit diakhir. Omongan sama pembuktian lo gak balance
  • Kalo emang udah capek, yaudah pergi. Jangan dipaksain apalagi sok pura pura kuat. Gue disini yang nyesek ngerasain semuanya
  • Pernah hadir, dan sekarang pergi. Itu elo
  • Nyesel itu disaat lo siasiain orang yang bisa nerima lo apa adanya, disaat lo lebih milih seseorang yang lebih
  • Dulunya sayang2an, pas masih jadian penuh perhatian. Tapi setelah putus kenapa kaya sama musuh? Dewasa dikit, dulu itu pernah sama2 sayang.
  • Merindukanmu adalah hal yang menyakitkan, namun apalgi yang bisa kulakukan selain memendam dan diam.. ? 
  • Masih ingatkah kamu pada susunan kata yang dulu kamu buat untuk sekedar menyatukan kita..? 
  • Sesuatu yang berhubungan dengan "saling" harusnya dilakukan bersama. Jangan hanya satu orang saja yang berjuang.. Sakit! 
  • Kapan ya aku bisa menjagamu, menyayangimu, mendampingimu seperti dia.. 
  • Aku lebih memilih pergi skrg. Aku sdh trlalu lelah menunggu kamu yg tak pernah berubah sikap. Sakit memang,tapi ku tau ini yg trbaik.. 
  • Tuhan walaupun dia bukan milikku tapi tolong jaga dia,Tolong buat di selalu tersenyum ,Dan semoga dia bahagia bersamanya.. (˘̩̩ʃƪ˘̩̩) 
  • Semua impianku yang sudah aku rencanakan bersama kamu, hilang begitu saja karena dia.. :') 
  • Tuhan, aku mencintainya aku ingin sisa hidupku kuhabiskan dengan dirinya.. 
  • Kamu adalah orang yang dapat membuat aku nyaman dalam keadaan apapun,baik suka maupun duka.. 
  • Aku dan Kamu masih saling merindukan, walau itu dalam diam kita. aku harap rasa ini masih ada..
  • Rindu adalah perasaan yang indah, Namun, utk kali ini, rindu membuatku tersiksa, merindukan seseorang yang hatinya tak lagi untukku.. 
  • Aku percaya, gak ada yg kebetulan di dunia ini.. Kita bertemu karna skenario Tuhan utk saling menyayangi dan melengkapi.. 
  • Sejauh apapun kamu pergi, seberubah apapun kmu nanti, sebagaimanapun masalah kita nnti, yg jelas kmu sudah mnjadi yg berarti di hati.. 
  • Aku tak ingin egoisku mmbuatmu terluka. mungkin aku kecewa, Tpi aku blajar melihat dari sudut pandangmu agar aku mampu mengerti kamu.. 
  • berjuang demi dapetin kamu itu ternyata harus rela dan berkorban sampai sakit-sakitan meskipun akhirnya kehilanganmu juga 
  • Aku ingin kamu tersenyum & tetap bahagia meski nanti aku tak ada didunia tuk menemanimu.. 
  • Aku yakin, aku bisa lebih bahagia daripada kamu.. ! 
  • Sulit untuk melupakan kenangan-kenangan indah bersamamu.. Aku masih menantimu kembali, berharap melihat senyum indahmu lagi.
  • Hati ini terlalu indah untuk kamu tempati, lalu kamu tinggalkan begitu saja.. 
  • Apa kabar rindu yang bertepuk sebelah tangan, tanya pada hati kecilmu masihkah sanggup menopang rindu itu sendirian? 
  • Kata org cinta mmg tak harus memiliki. Tapi sulit bagiku mencintai seseorang namun tidak bisa memilikinya.. 
  • Jika sudah seperti ini.. Aku yg kau salahkan? Sampai kapan aku harus bertahan dengan keegoisanmu ini..? 
  • Kamu tak akan pernah tau seberapa besar rasa kecewa yg masih tersimpan di dalam diri ini, meski kau sudah bisa melihatku tertawa.. 
  • Aku akan tetap sabar, ikhlas, berserah dan belajar menerima apapun semua yang terjadi dengan kehidupanku.. 
  • Aku terlalu bodoh untuk selalu menunggumu,dan aku terlalu rapuh untuk memendam bebanku seorang diri.. :( 
  • kamu tak seperti orang yg ku kenal dulu. Kamu berubah seiring waktu. Ku tau pasti aku mulai hilang dari hatimu :") 
  • Aku lebih baik ngalah, daripada harus berantem sama kamu.. 
  • Tujuan kita sama , tapi belum tau jalan mana yg harus kita pilih untuk mencapainya.. 
  • Kita adalah tentang apa yang sudah tergaris, tergores hingga tragis.. 
  • Aku gak ingin banyak dari kamu,aku hanya ingin kamu bisa menerima aku apa adanya.. 
  • Kadang, perasaan cinta yg kurasakan seperti timbul dan tenggelam. Kadang menguat, kadang menghilang dalam gelap.. 
  • Saat (dulu) kita bersama, banyak hal bodoh yang kita lakukan. Sekarang, hanya bisa mengingat, manis tapi miris.. 
  • Kalau jodoh, perpisahan kita pasti sementara. Kalau Tuhan mau kita bersatu, kita akan dipertemukan lagi. Percayalah..
  • Apakah perhatianmu yang aku artikan dengan senang hati, hanyalah perhatian yang juga kamu berikan untuk orang lain?
  • Aku sayang kamu. aku juga benci kamu. Tapi kenapa kamu pergi ? :') ini kah arti perjuanganmu selama ini ? Aku benci!
  • Udh berusaha buat ngelupain! tapi yg namanya kepikiran...gak mau mikirin, tetep aja kepikiran kamu terus.. 
  • Aku tak bisa jika harus melihat kamu sedih.. 
  • Kalau ada pelukan ternyaman selain dipelukan ibu. Itu cuma di pelukanmu.. 
  • Mungkin tak kamu sadari betapa tulusnya kasih sayangku ini , sehingga dgn mudahnya kamu slalu menyakiti aku ..
  • Aku tak memandang siapa kamu, dari kalangan mana. Yang jelas aku merasakan nyaman dan bahagia ketika kamu ada.. 
  • You're not perfect, but you're all I want... 
  • Menyakitkan adalah ketika aku sayang/cemburu sama kamu, tapi aku cuma bisa memendam rasa ini aja.. 
  • Apa kabar rindu yang bertepuk sebelah tangan, tanya pada hati kecilmu masihkah sanggup menopang rindu itu sendirian? 
  • Seharusnya kamu mengerti , aku juga membutuhkan perhatianmu walau sekecil apapun itu.
  • Aku tidak pernah marah dengan perbuatanmu.. Karna aku yakin nanti kamu akan sadar sendiri dengan apa yang telah kamu perbuat padaku.. 
  • Hati ini akan selalu jadi milikmu selamanya.. 
  • Mengingat semua yang pernah kita lalui adalah kebiasaan ku disaat kamu jauh dan aku merindu.. 
  • Brsikaplah sesukamu.. itu dirimu :) itu lucumu :).. Tpi tidak dngan egomu :) ku harap kmu mengerti :).. 
  • Kamu adalah refleksi dari tujuan hidupku. Kamu adalah refleksi dari alasanku untuk tetap hidup. Kamu, iya. itu kamu.. 
  • Bukan seperti ini caranya, kamu campakan aku begitu saja setelah kamu sudah benar2 membuatku jatuh cinta. Sungguh ini sakit.. 
  • Selamat pagi hati yang terluka pedih, masih sulitkah dirimu menemukan obatnya?
  • Jadi, kapan aku bisa panggil kamu cinta (lagi) ?
  • Karena kamu, aku menegerti banyak tentang kesabaran.. 
  • Apakah cinta seperti apa yang ada di bola matamu? Hingga tak ada satupun yang mampu menggeser kamu dari pikiranku? 
  • Belum juga garis hati ini tersambung, bertemu, dan saling mengikat. tapi sudah putus ditengah perjuangan.. 
  • Kita pernah berjanji untuk bersama, tapi dunia inginkan kenyataan yang berbeda. Ikhlaskah? 
  • Bagaimana caranya aku melepaskanmu, bahkan aku belum sempat merengkuhmu..
  • Sedang merindukan seseorang? Doakan saja yang terbaik untuknya, masalah rindumu berbalas ataupun enggak itu belakangan.. 
  • Selamat pagi kamu yang jam segini lagi gelisah nunggu ucapan selamat pagi dari seseorang sampe lupa sarapan.. 
  • Lelah hati ini trsakiti tanpa terobati,Ingin ku berlari dari kenyataan ini.. Hapuskan semua luka yg datang menghampiriku.. 
  • Kuingin kau mngerti rasa cnta ini,Tumbuh prlahan murni dri dlm hati. Sebagai bukti bhwa aku milikmu,Bila cnta dtang mnghampirimu nnti. 
  • Disaat jantung ini tak berdetak lagi itulah saat aku berhenti mencintaimu.. 
  • Tak ada yang tau dibalik senyumku ini ada sejuta luka yang kusembunyikan.. 
  • Bahagia-bahagianya ke dia. Luka-lukanya ke aku, setelah aku obati luka kamu. Pas kamu sembuh, balik lagi ke dia. Thx loh ini :* 
  • Ngapain jadian sama dia? Sama aku aja. Emangnya dia bisa mencintai kamu sedalam aku mencintai kamu?
  • Harusnya, kamu juga perlu tahu, sakitnya dicari hanya saat butuh. Maka, kautak akan lakukan hal itu, termasuk padaku.. 
  • Kamu abis buat aku syg sma kmu,buat aku kpikiran kmu,buat aku tau yg nmanya rindu. Trus km prgi dri hdupku tnpa pamit.. Thx loh ini :* 
  • Aku tak akan pernah berhenti untuk selalu mencintaimu sampai maut menjemputku.. 
  • Gatau kenapa liat bapak-bapak gendong anaknya itu keren. Apalagi ada istrinya disampingnya. Suatu saat kita pst kyagtu. Lucu,romantis. 
  • Tak akan pernah ada yang bisa menggantikan posisi kamu dihatiku.. 
  • Sedihku cukup aku yang tau, kamu cukup tau bahwa aku baik-baik saja :') 
  • Janji cinta.. yang kau berikan.. Ternyata.. tak sama.. Pengorbananku.. slama ini.. Hanyalah sia.. sia.. 
  • Aku tau aku memang tak sempurna,tapi percayalah cintaku ini begitu sempurna untukmu.. 
  • Aku menantimu, dalam diam tanpa kata, dalam rindu dalam doa..
  • Buat kamu yang disana, semoga kamu baik-baik ajah :') 
  • Aku amat mencintaimu.. Mungkin itu salah satu alasan mengapa aku tetap bertahan walaupun jarak memisahkan begitu jauh ragaku dgnmu .. 
  • Cinta aku ke kamu itu tulus, Jadi aku ga peduli apa yang orang bilang..
  • Walau mungkin kamu tak akan bisa menjadi milikku. Tapi, aku tetap bersyukur karena telah dipertemukan dengan kamu.. 
  • Keindahan dunia bagiku simple, cukup bisa bersamamu sudah lebih dari cukup.. 
  • Aku cuma mau bilang selamat malam.. Semoga aku jadi mimpi terindahmu.. 
  • Aku sudah kehilangan ragamu karna adanya jarak. Maka dari itu, aku tak menginginkan kehilangan cinta dan perhatianmu.. 
  • Senyumanku ini seperti perban. Menutupi luka , Tapi sakitnya masih terasa.. 
  • Belajar untuk tidak memaksakan orang yang kita cintai untuk mencintai kita itu ,tak segampang saat aku jatuh hati kepadamu.. 
  • Ketakutan terbesarku adalah ketika aku harus kehilangan kmu.. 
  • kadang kamu membuatku merasa hanya aku yg ada dihatimu.tapi kadang kamu membuatku merasakan pahitnya cinta.

Itulah informasi terbaru seputar Kata Kata Ungkapan Perasaan Kecewa pada Pacar, semoga artikel diatas dapat bermanfaat buat kalian semuanya. jadikan kata-kata ungkapan hati tersebut sebagai inspirasi untuk menjalani hubungan asmara yang lebih baik.